Jaga Kamtibmas Di Pertokoan Tetap Kondusif, Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemantren Polsek Sumber Sambang Dialogis Dengan Karyawan Indomaret

    Jaga Kamtibmas Di Pertokoan Tetap Kondusif, Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemantren Polsek Sumber Sambang Dialogis Dengan Karyawan Indomaret

    KAB. CIREBON - Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemantren Polsek Sumber Polresta Cirebon  Briptu Khaerul Imam melaksanakan Dialogis dan Silaturahmi dengan Karyawan Indomaret  Kelurahan Kemantren Kecamatan Sumber Kab Cirebon  (27/04/2024)

    Pada kegiatan Silaturahmi dan Sambang tersebut Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemantren Polsek Sumber menyampaikan himbauan kamtibmas agar karyawan Indomaret tetap waspada aksi kejahatan yang berpotensi terjadi di area pertokoan seperti pencurian dan peredaran uang palsu. Tak lupa Bhabinkamtibmas mengingatkan kepada karyawan Indomaret apabila mengetahui potensi gangguan kamtibmas  agar segera untuk melaporkan ke Bhabinkamtibmas ataupun ke langsung ke Polsek Sumber

    Pada kesempatan terpisah Kapolsek Sumber Akp Yuliana ., SAB., M.SI., mengatakan bahwa kegiatan silaturahmi dan Sambang yang dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Sumber merupakan bentuk patroli dan menggali informasi untuk bersama menjaga kamtibmas di lingkungan masyarakat. “ Kegiatan silaturahmi dan dialogis yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas sebagai bentuk upaya untuk menciptakan keamanan kamtibmas di wilayah Polsek Sumber” Tambah Kapolsek.

    polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Dialogis Di Malam Hari, Polsek Plered...

    Artikel Berikutnya

    Dalam Rangka Harkamtibmas Antisipasi Kejahatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Tapian Kato: Undang-Undang Luhak Jo Rantau dan Undang-Undang Nagari
    Tapian Kato: Asal Usul Orang Minangkabau
    Tapian Kato: Manfaat Belajar Adat Minangkabau
    Tapian Kato: Kedudukan Raja Terhadap Kelarasan Koto Piliang, Bodi Caniago, dan Lareh Nan Panjang
    Tapian Kato: Lareh Nan Panjang
    memberikan  rasa aman kepada masyarakat  Polsek Arjawinangun patroli antisipasi C3 di jalur Batas Arjawinangun - Panguragan.
    Patroli Sambang serta Dialogis polsek Kaliwedi Polresta Cirebon himbau warga cegah kejahatan di malam Hari
    Kapolresta Cirebon Raih Penghargaan dalam Penganugerahan Wajib Pajak Teladan Tahun 2024
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Susukan Melaksanakan Operasi Pekat Sasaran Miras Di Wilayah Hukum Polsek Susukan.
    Bhabinkamtibmas Polsek Kaliwedi Laksanakan Patroli Berikan Pesan Kamtibmas
    Kapolresta Cirebon dan Kajari Gelar Silaturahmi Kamtibmas Bersama Elemen Masyarakat Palimanan dan Gempol
    Babinkamtibmas bersama anggota Patroli sambangi Pos Kamling sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif pasca lebaran.
    Polsek Karangsembung melaksanakan kegiatan anti bullying, Tawuran pelajar, Gank motor, Narkoba dan tertib berlalu lintas dalam rangka Police goes to school di SMPN 2 Karangsembung
    Kapolresta Cirebon Raih Penghargaan dalam Penganugerahan Wajib Pajak Teladan Tahun 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek losari Polresta Cirebon Aktif Sambang Dialogis Dengan Perangkat Desa
    Kapolsek Losari pimpinan giat anggota patroli yang selalu Rutin Laksanakan Pengamanan Bubaran Sekolah
    Jaga Kamtibmas jelang Pemilu Tahun 2024, Polsek Pabuaran Gencar Ops Pekat
    Dengarkan kritik dan saran masyarakat, Kapolsek Lemahabang gelar Ngopi Aspirasi di Blok Kamplongan Desa Lemahabang.
    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melakukan Pengaturan Lalulintas di Pertigaan Pasar Sedong.
    Antisipasi Tindak Pidana C.3, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Tingkatkan Giat Patroli

    Ikuti Kami